Sebelum memutuskan melakukan investasi di reksadana pasar uang, sebaiknya pahami profil risiko Anda terlebih dahulu untuk menentukan diri Anda masuk dalam tipe investor yang seperti apa. Secara umum terdapat 3 tipe investor dalam dunia investasi. Dengan mengetahui berbagai tipe investor, Anda dapat menentukan jenis reksadana apa yang sesuai dengan profil risiko yang dimiliki. Tipe investor …
